ANALISIS WACANA PEMBERITAAN KEKERASAN PADA ANAK DI MEDIA DETIK.COM

Penulis

  • Ayu Ismatul Maula Sekolah Tinggi Ilmu Dakwah dan Komunikasi Islam Bogor

DOI:

https://doi.org/10.61519/tby.v4i1.44

Kata Kunci:

Kekerasan pada anak, Berita, Analisis Wacana Sara Mills

Abstrak

Berita kekerasan di media sosial cukup mendapatkan perhatian dari masyarakat. hal ini bisa dilihat dari berita-berita yang disiarkan setiap harinya dan tidak luput dari berita kekerasan pada anak yang ada di Indonesia. Salah satunya ialah media online detik.com yang selalu menyajikan berita up to date sesuai dengan keadaan yang sedang berlangsung saat itu.

Pemberitaan yang terdapat pada media online detik.com ini akan penulis kupas dengan menggunakan analisis wacana Sara Mills karena pada pemberitaan yang disajikan terdapat adanya kekerasan yang dilakukan pada anak-anak, dan metode penelitian pada artikel jurnal ini menggunakan metode kualitatif.

Hasil yang dicapai dari penelitian ini adalah bahwa pada pemberitaan yang disajikan, detik.com mewacanakan pemberitaan kekerasan fisik dan seksual pada anak secara murni sesuai dengan apa yang disajikan fakta dan data-data yang ada.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-07-30

Cara Mengutip

Maula, A. I. (2023). ANALISIS WACANA PEMBERITAAN KEKERASAN PADA ANAK DI MEDIA DETIK.COM. Tabayyun, 4(1), 27-32. https://doi.org/10.61519/tby.v4i1.44

Terbitan

Bagian

Artikel